Mengajukan pertanyaan sebagai ganti dari perintah langsung.
Biasakan memberikan saran-saran bukan perintah “kerjakan ini atau jangan lakukan ini”.
Lebih bijaksana jika anda memberikan saran-saran dan orang lain yang menyimpulkannya sehingga mereka mau bekerja sama.
Tak seorangpun yang suka merasa bahwa dia sedang dijual atau diperintahkan untuk melakukan sesuatu. Kita jauh lebih suka kalau kita merasa membeli dengan kemauan kita sendiri, atau bertindak dengan ide-ide kita sendiri. Kita suka diajak berbicara tentang harapan, keinginan dan pikiran kita.
Menanamkan suatu ide kapada orang lain dengan cara yang santai, namun dengan cara yang menarik minatnya yaitu membawanya agar memikirkan ide tersebut atas kemauannya sendiri.
Dengan cara mengajukan pertanyaan, yang maksudnya adalah suatu perintah kedengarannya lebih menyenangkan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar